THOUSANDS OF FREE BLOGGER TEMPLATES

Jumat, 01 Januari 2010

Fasilitas Kampus Perlu Lebih Diperhatikan

Fasilitas Kampus Perlu Lebih Diperhatikan

Sudah Mendukung
Fasilitas di kampus gw secara umum bagus, karena fasilitasnya sudah dapat menunjang belajar mahasiswa dengan baik. Kegiatan mahasiswa dapat berjalan dengan baik dan lancar berkat fasilitas yang mendukung kegiatan perkuliahan mahasiswa di kampus.
Namun, ada beberapa fasilitas yang belum mendukung kegiatan perkuliahan mahasiswa di kampus, sperti AC. Fasilitas AC hanya sebagian ruang kelas yang dipasang AC, oleh sebab itu dalam belajar sering kali mahasiswa mengeluh karena gerah dan kepanasan.
Kebanyakan mahasiswa termasuk gw sangat menyukai fasilitas Internet Lounge di kampus. Karena, dengan fasilitas ini mahasiswa bisa internetan gratis dengan waktu 20 menit, walaupun terdapat hotspot di kampus.
Sebaiknya, mahasiswa menggunakan fasilitas kampus dengan baik dan merawatnya agar mendapatkan kenyamanan dalam belajar serta memperoleh manfaat.

By : Siti Hajar
Mahasiswi Manajemen
Universitas Gunadarma

Sumber : Jurnal Depok, Ecola, Senin, 30 November 2009

0 comments: